Pengaruh promosi dan persepsi terhadap keputusan nasabah memilih Bank Syariah : Studi pada nasabah Bank Syariah Mandiri KCP Jatinangor Sumedang

Fadllih, muhammad (2019) Pengaruh promosi dan persepsi terhadap keputusan nasabah memilih Bank Syariah : Studi pada nasabah Bank Syariah Mandiri KCP Jatinangor Sumedang. Diploma thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.

[img]
Preview
Text (COVER)
1_COVER.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
2_ABSTRAK.pdf

Download (81kB) | Preview
[img]
Preview
Text (DAFTAR ISI)
3_DAFTAR ISI.pdf

Download (133kB) | Preview
[img] Text (BAB I)
4_BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (391kB) | Request a copy
[img] Text (BAB II)
5_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (142kB) | Request a copy
[img] Text (BAB III)
6_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (177kB) | Request a copy
[img] Text (BAB IV)
7_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (365kB) | Request a copy
[img] Text (BAB V)
8_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (54kB) | Request a copy
[img] Text (DAFTAR PUSTAKA)
9_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (57kB) | Request a copy

Abstract

Bank merupakan lembaga intermediasi keuangan yang memiliki tugas menghimpun dan menyalurkan dana di masyarakat. Seiring perkembangan dinamika dan problematika di masyarakat, bank mengalami perubahan yakni munculnya bank syariah sebagai jawaban dari persoalan haramnya riba. Hal ini menarik minat masyarakat untuk memilih bank syariah, disamping itu juga pengaruh dari promosi yang dilakukan oleh bank dan persepsi yang berkembang dimasyaraakat. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji pengaruh secara parsial maupun simultan antara variabel promosi dan persepsi terhadap keputusan pembelian nasabah bank syariah mandiri. Populasi yang peneliti ambil adalah semua nahasabah bank syariah mandiri. Kemudian sampel dalam penelitian ini yang diambil peneliti untuk dijadikan responden adalah berjumlah 57 responden. Tekni yang digunakan peneliti untuk mengambil sampel adalah dengan teknik nonprobabiliti sampling dan untuk pengambilan sample, peneliti menggunakan teknik aksidendal. Teknik pengumpulan data menggunakan kuisioner sebanyak 33 item pertanyaan yang dinilai dengan Skala Linkert 1-5 dan diuji dengan validitas serta reabilitas. Teknik analisis data untuk menjawab hipotesis adalah menggunakan analisis regresi berganda, uji t atau parsial, uji F atau simultan, dan uji koefesien determinasi. Hasil penelitian ini menyimpulkan beberapa hal yakni sebagai berikut: hasil analisis regresi linier berganda menunjukan variabel independen adanya pengaruh positif dan signifikan terhadap veriabel dependen. Hasil uji T menunjukan bahwa variabel promosi memiliki pengaruh positif dan signifikan dengan nilai t hitung 2,837 > t tabel 1,670 dengan sig. 0,006. Sedangkan variabel persepsi memiliki nilai t hitung 2,247 > t tabel 1,670 dengan sig. 0,029. Hasil analisis uji F menunjukan bahwa promosi dan persepsi secara simultan memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian dengan nilai F hitung 16,841 > F tabel 2,770 dengan sig. 0,000. Hasil perhitungan dari koefesien determinasi menghasilkan nilai R2 sebesar 0,384, hal ini menunjukan bahwa presentase sumbangan pengaruh variabel independen terhadap dependen sebesar 38,4% dan sisanya sebesar 61,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti oleh peneliti.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Promosi; Persepsi; keputusan pembelian
Subjects: Financial Economics, Finance > Banks
Financial Economics, Finance > Banking Services
Financial Economics, Finance > Saving Banks
General Management > Sales Promotion
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Manajemen
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Program Studi Manajemen
Depositing User: muhammad fadllih
Date Deposited: 17 Feb 2020 03:49
Last Modified: 17 Feb 2020 03:49
URI: https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/29468

Actions (login required)

View Item View Item