Adawiyah, Fairus Nur (2024) Keterampilan BBerpikir kreatif siswa melalui model pembelajaran Project Based Learning pada materi tindakan penanganan limbah. Sarjana thesis, UIN Sunan Gunung Djati Bandung.
|
Text (COVER)
COVER.pdf Download (25kB) | Preview |
|
|
Text (ABSTRAK)
ABSTRAK.pdf Download (420kB) | Preview |
|
|
Text (DAFTAR ISI)
DAFTAR ISI.pdf Download (303kB) | Preview |
|
|
Text (BAB I)
BAB I.pdf Download (650kB) | Preview |
|
Text (BAB II)
BAB II.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB III)
BAB III.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
||
Text (BAB V)
BAB V.pdf Restricted to Registered users only Download (328kB) |
||
Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Registered users only Download (502kB) |
Abstract
Keterampilan berpikir kreatif merupakan keterampilan individu untuk menghasilkan ide-ide baru yang orisinil dan bermanfaat, serta mengembangkan solusi inovasi terhadap suatu permasalahan Salah satu model pembelajaran yang dianggap sesuai dan efektif untuk mengembangkan keterampilan berpikir kreatif pada siswa. Dalam model pembelajaran project based learning melibatkan siswa dalam pembuatan proyek yang nyata dan menantang terhadap siswa, proses ini memfasilitasi kolaborasi, pemecahan masalah, dan inovasi. Maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui implementasi keterampilan berpikir kreatif siswa terhadap model pembelajaran project based learning pada materi tindakan penanganan limbah. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling, populasi yang digunakan pada kelas yang menggunakan model Project Based Learning yakni kelas X-6 dengan jumlah siswa 35 dan pada kelas yang tidak menggunakan model Project Based Learning yakni pada kelas X-9 dengan jumlah siswa 37. Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 1 Dayeuhkolot. Penelitian ini merupakan penelitian penelitian quasi eksperiment dengan desain non-equivalent control grup desain. Pengumpulan data menggunakan sumber data primer meliputi lembar observasi, test uraian berpikir kreatif dan lembar angket. Berdasarkan analisis data diperoleh rata-rata pretest dan posttest dengan nilai N-Gain pada indikator berpikir kreatif adalah 0, 51 yang termasuk kategori sedang, dengan indikator berpikir kreatif fluency, flexibility, originality, dan elaboration. Nilai signifikansi Asymp Sig. (2-tiled) adalah 0, 000 ≤ 0, 05 maka H1 diterima. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh keterampilan berpikir kreatif siswa terhadap model pembelajaran project based learning pada materi tindakan penanganan limbah.
Item Type: | Thesis (Sarjana) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keterampilan Berpikir Kreatif; Project based learning; Tindakan Penanganan Limbah |
Subjects: | Educational Institutions, Schools and Their Activities > Project Methods Educational Institutions, Schools and Their Activities > Students Biology > Education, Research, Related Topics of Biology Biology > Biologist |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Program Studi Pendidikan Biologi |
Depositing User: | Fairus Nuradawiyah |
Date Deposited: | 19 Aug 2024 02:17 |
Last Modified: | 19 Aug 2024 02:17 |
URI: | https://digilib.uinsgd.ac.id/id/eprint/93711 |
Actions (login required)
View Item |